Kamis, 15 Desember 2011

Secangkir Teh Susu

Secangkir Teh Susu


Rasanya Tertawa

Posted: 15 Dec 2011 06:30 AM PST

Tak semua orang suka tertawa. Tapi saya suka. Berkumpul dengan teman-teman lama atau teman baru yang cocok pasti ujungnya adalah ger-geran penuh tawa. Siang tadi, saya janji ketemu di Grand Indonesia dengan seorang sahabat dari Medan. Kami mengobrol ngalur ngidul, membahas ini itu, dan kadang diselingi dengan tawa. Kerinduan akan kehangatan berkumpul dengan teman telah [...]

Tidak ada komentar: